Sabtu, 19 April 2014

STUDI BUDAYA DAN TEKNOLOGI KOMUNIKASI


Pada era teknologi dan komunikasi masa kini, kita tetap tak bisa terlepas dari studi budaya. Hal ini dikarenakan teknologi dan budaya memiliki hubungan dan saling terkait satu sama lain. Namun, sebelum membahas lebih panjang mengenai kaitan antara teknologi dan budaya, ada baiknya terlebih dahulu kita memahami mengenai studi budaya. Apakah studi budaya itu?

Rabu, 16 April 2014

CERITA ULANG TAUN

Annyeonghaseyo~ lama nih gak ngepost curcol-an, dari kemaren sibuk banget deadline tugas yang bejibun jadi kalopun posting juga palingan nyangkut tugas juga. Nah mumpung lagi rada selow nih, gue mau cerita dikit tentang moment ulang taun ke limabelas sembilanbelas gue yg jatoh tanggal 20 Maret 2014 kemaren.

Jumat, 11 April 2014

MEDIA BARU DAN KELOMPOK KECIL



Teknologi agaknya telah menjadi salah satu komponen penting dalam kehidupan saat ini. Hampir semua aspek melibatkan teknologi baik sebagai media penunjang atau  media utamanya, termasuk dalam hal pekerjaan. Bahkan kini banyak kelompok-kelompok yang bermunculan dan terbentuk hingga melakukan pekerjaannya melalui teknologi.

Kamis, 03 April 2014

KHASIAT AYAT KURSI


“ALLOHU LAA ILAAHA ILLA HUWAL HAYYUL QOYYUM. LAA TA’KHUDZUHUU SINATUW WA LAA NAUUM. LAHUU MAA FISSAMAAWAATI WA MAA FIL ARDH. MAN DZAL LADZII YASFA’U ‘INDAHUU ILLAA BI IDZNIH. YA’LAMU MAA BAINA AIDIIHIM WA MAA KHOLFAHUM. WA LAA YUHITHUUNA BI SYAI-IN MIN (dengung) ‘ILMIHII ILLAA BI MAASYAA-A. WASI’A KURSIYYUHUSSAMAAWAATI WAL ARDH. WA LAA YA-UDHUU HIFZHUHUMAA WAHUWAL ‘ALIYYUL AZHIIIM.”

Selasa, 01 April 2014

SEPUCUK DOA DAN HARAPAN

Pagi ini dingin dan tenang
Lalu aku menemukan kedamaian
Dalam sunyi aku menghadap Yang Memiliki Semesta Alam
Dia yang dapat membolak balikkan hati manusia
Di sela doa kusisipkan sebuah nama
Nama lelaki yang kusayang
Aku memohon agar hatiku tak terbalikkan oleh segala alasan
Agar jalan kami lebih dimuluskan
Dengan khitmat aku menadahkan tangan
Dan di akhir itu kudapatkan senyuman
Berharap ini pertanda kebaikkan
Bahwa memang dia teman hidupku mendatang
Sesederhana 'aamiin' setelah Al-Fatihah
Ya, semoga dia lah salah satu doa yang Tuhan kabulkan

INTERNET DAN PARTISIPASI MASYARAKAT



Internet benar-benar sudah menjadi candu bagi masyarakat Indonesia saat ini. Berbagai aspek kehidupan kini tak luput dari penggunaan internet sebagai media penunjangnya. Begitupun halnya dalam aspek politik. Sekarang ini, internet sudah memiliki pengaruh yang cukup signifikan di kehidupan masyarakat. Hal ini tentu saja mengakibatkan berbagai dampak, yaitu dampak positif dan dampak negatif.